Foto Pribadi di Screen Saver 3D Flying Objects

Friday, March 21, 2008 3:21 AM

Anda familiar dengan screen saver My Pictures Slideshow yang menampilkan foto-foto pribadi di Windows XP? Saya beri Anda tips ini agar Anda bisa juga memakai foto-foto itu untuk tekstur di screen saver 3D Flying Objects.

Gini caranya:

  1. Termukan lokasi foto yang ingin Anda pakai, dan simpan sebagai file BMP.
  2. Klik kanan di desktop, pilih Properties, pilih tab Screen Saver dan pilih 3D Flying Objects Screen Saver drop-down list.
  3. Klik tombol Settings dan pilih Textured Flag dari Style drop-down list.
  4. Klik tombol Texture dan gunakan kotak dialog Choose Texture File untuk memilih foto mana yang ingin dipakai.
  5. Geser indikator Resolution dan Size ke setting Max dan klik OK untuk menutup kotak dialog 3D Flying Objects Setting.
  6. Klik tombol Preview untuk melihat screen saver baru Anda, lalu klik OK untuk menggunakannya.
yang ada di

Catatan: Tip ini hanya berlaku untuk Windows XP Home dan Windows XP Profesional.

Tertarik dengan artikel ini? Silakan Subscribe dan Add to Technorati Favorites.
Kalo kamu lebih suka baca artikel lewat email, subscribe lewat Email dan artikel-artikel terbaru akan segera terkirim ke email Anda.
Tertarik gabung dengan komunitas ITEKNOers? Klik aja Join My Community at MyBloglog!

0 comments:

Sponsored Links

Adsense Indonesia

Masukkan Code ini K1-6B6655-E
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com
dealdotcom
Fresh Blogger Templates